Friday, December 15, 2017

Per CVT Juga Bisa Melemah Penyebab Tenaga Berkurang

Per CVT bisa melemah dalam kurun waktu tertentu. kondisi ini sangat dipengaruhi oleh panas mesin. kondisi normal saja tanpa dihidupkan per cvt sudah diberi tekanan apalagi setelah motor jalan tekanan akan semakin besar pula. Oleh karnea itu,  Per CVT Juga Bisa Melemah sebagai Penyebab Tenaga Berkurang.

Per CVT melemah menginjak 50.000 km sudah terasa pengurangan tenaga yang dihasilkan. Pada kecepatan antara 30 s.d. 70 km/jam tenaga mesin menjadi molor. dilakukan servis pada mesind an cvt pun tidak bisa mengatasi permasalahan kehilangan responsifitas ini.

Untuk menganalisa permasalahan per cvt yang telah melemah penyebab tenaga berkurang ini memang bisa dipastikan dengan part yang baru. maka terlihat panjangnya yang sudah memendek dati orisinilnya. cara mengganti per cvt dan perbedaan per yang baru dan lawas bisa cek video di bawah ini.  

Dengan penggantian per cvt ini maka maka tarikan motor pada kecepatan sedang akan meningkat. keluhan pelanggan yang sudah dirasakan beberapa kali pun sketika akan terobati. Harga per yang murah ini bukan berarti stok di toko sering ada. per ini masih jarang dilakukan penggantian dan jarang disentuh dengan kondisi keluhan motor yang ngedrop tenaga mesinnya.

Penggunaan per ori yang stoknya sering tidak ready bisa dilakukan perbaikan dengan mengganjel per cvt ini bagian yang menempel pada puli dimana terdapat pengaman dari kondisi keluar oleh gaya sentrifugal. dalam mengganjal per ini bisa digunakan bantalan bekas komstir pada video di atas. Bisa juga menggunakan baja kabel rem atau kabel speedometer seperti artikel di bawah ini.
ganti kampas ganda vs ganjel per cvt vario

permasalah per cvt yang melemah identik pula dengan part cvt lainnya yang mulai mengalami keausan pula. berikut ini part part yang mengalami keausan dan bagaimana menghitung kerusakan yang terjadi.


https://youtu.be/zr5NKTulBGc

Setelah penggantian part CVT, motor matic masih belum menghasilkan tenaga yang diharapkan. Tenaga malah ngempos walau part cvt baru semua, banyak yang mnegeluhkan hal seperti ini. Licinnya v belt dan part part baru menyebabkan prgeseran dan pergerakan part belum mapan. Berikut ini video cara mengatasinya.




Namun demikian bisa pula dalam kaitannya ketika melakukan penggantian atau perbaikan ganjel per cvt ini menemukan grease yang berada di v belt atau kampas ganda maka diperlukan penggantian seal cvt. gelaja awal yang ditimbulkan seal cvt rembes ini getaran yang berlebih ketika motor akan beranjak jalan. selanjutnya lebih parah puli belakang akan cepat aus. cek artikel lebih lanjut di bawah ini.
Jangan Berharap Getaran Akan Hilang Jika Seal CVT Bocor

Bila mana dalam melakukan perbaikan cvt tidak mempunyai treker yang dibutuhkan, bisa dilakukan pembongkaran dengan mudah seperti artikel di bawah ini.
cara membuat kunci tracker cvt
cara membuka laher bearing cvt Hond
Buka CVT tanpa treker

semoga artikel  Per CVT Juga Bisa Melemah Penyebab Tenaga Berkurang. angan lupa untuk follow rumput teki.com  biar selalu update permasalahan motor sobat semua.

instagram
https://www.instagram.com/rumputtekichannel

blog
http://www.rumputteki.com

Channel tambahan
https://www.youtube.com/aripranant

channel utama
https://www.youtube.com/rumputteki

No comments:

Post a Comment

Popular Post