Tuesday, November 21, 2017

Jangan Berharap Getaran Akan Hilang Jika Seal CVT Bocor

jangan berharap getaran saat tarikan awal akan sembuh jika seal cvt bocor. kebocoran seal cvt menyebabkan selip pada angkatan juga pada akselerasi dan hasilnya bertegar saat tarikan awal.lebih parah jika gejala getaran yang merupakan awal dari kerusakan seal cvt bocor di abaikan bisa menyebabkan puli aus dan v belt akan cepat putus. Oleh karena itu jangan berharap getaran akan hilang jika seal cvt bocor.

kerusakan pada seal cvt bocor bisa memungkinkan berbagai masalah yang  bisa ditimbulkan kaena seal cvt ini menjaga grease bertahan pada puli yang panas dan bertekanan tingrgi. grease dari seal cvt yang bocor bisa membuat kontaminasi pada v belt atau kampas ganda. dikarenakan seal cvt terdapat dua buah yang menghadap v belt dan menghadap mankok kampas ganda.

Permsalahan seal cvt bocor pada area v belt jarang bisa dirasakan oleh pengendara gejala yang ditimbulkan. gejala yang ditimbulkan pada awal kebocoran seal cvt malah menyebabkan mesin terasa lebih halus baru kemudian akan terasa selip oleh karena itu v belt wajib dibuka setiap 8.000 rb km seperti video di bawah ini.

Bongkar dan servis cvt vario 150 setiap 8000 km

https://youtu.be/L3QiDjfT8H8

permasalahan seal cvt bocor bisa dicek sendiri dengan menggunakan tanpa treker. hanya bermodal kunci T8, tang, kunci 19 sudah bisa mengecek kondisi dari seal cvt. bagaimana tanpa melepas puli bisa mengecek kebocoran grease? grease yang bocor pada area v belt pasti terlihat grease yang menempel pada bidang v-belt. dan yang bocor pada area kampas ganda pasti ada grease yang mlllenumpuk pada mangkok.kk

Buka CVT tanpa treker



Dengan alat yang sederhana sebenarnya sudah bisa melakukan servis cvt rutin setiap 8 rb km dan pula jangan lupa bahwa setiap 8 rb km ini juga perlu untuk mengganti busi dan oli gardan seperti pada video di bawah ini.



Dengan perawatan pembersihan cvt rutin setiap 8 rb km sekali maka jika terdapat kerusakan awal pada seal cvt bocor maka bisa ditanggulangi kerusakan lebih lanjut dan pastinya cvt lebih awet dan pula performa meyakinkan. dan apabila ditemui seal cvt yang bocor maka perlu dilakukan penggantian seal, o ring dan pastinya grease cvt.

seal cvt terdapat 2 buah denan kode KN7 untuk puli yang besar seperti seri vario 110 cw, vario 125 vario 150, pcx. kemudian ada pula puli yang kecil digunakan seal GK8 seperti motor injeksi 110 cc, contohnya beat, vario, scoopy. dll. selain seal ini juga terdapat 2 buah o-ring yang sering mengalami kondisi yang kerasa atau gepeng. part ini sebaiknya diganti saja. dan pula grease dibutuhkan satu botol harus habis untuk sebuah puli belakang.


 https://youtu.be/he7kcV12NW4 

kondisi bocornya seal ini belum tentu berakibat fatal jika kerusakan belum mencapai area v belt yang bisa menyebabkn v belt selip. berikut kerusakan yang terjadi ada seal tapi masih bisa diskip untuk penggantian.



dan penting adanya setelah melakukan penggantian seal pastikan bahwa bekas dari kotoran ditangan atau grease sampai mengenai bidang yang berkaitan denagn v belt atau kampas ganda. harus dipastikan tidak ada bercak bercak sisa grease yang terlihat.  dan wajib untuk mencuci v belt dan mangkok pula dengan kampasnya denan sabun dan bilas sampai kesat.

ada pula setelah penggantian kampas ganda dan mangkoya Masih saja merasakan getaran gredek ketika awal buka gas. bisa jadi karena kerak atau kotoran yang masih terdapat pada mangkok dan kampas ganda. yang seringkali menumpuk membuat lapisan mangkok menjadi licin dan keset berubah ubah.

berikut ini kondisi gredek walaupun mangkok dan kampas ganda sudah diganti.



kesalahan yang terjadi di adalah kondisi mangkok dan kampas yang basah dikarenakan air hujan. mengakibatkan timbulnya karat sehingga mangkok ganda terlihat kinclong. perbuatan yang bisa dilakukan cukup dibersihkan saja bagian mangkok dan kampas gandanya.

untuk kampas ganda yang baru dicuci ketika habis kena Grease juga bisa kotor menjadikan gredek. hal demikian cukup diberikan saja dan pastikan mangkok dan kampas gandanya sudah kering dari minyak. asal paham dari manaawal penyebab masalahnya pasti bisa ditangani dengan lebih cakap.

semoga artikel Jangan Berharap Getaran Akan Hilang Jika Seal CVT Bocor ini bermanfaat salam satu aspal!

instagram

blog

Channel tambahan

No comments:

Post a Comment

Popular Post